MENJELASKAN

1012 Kata

Dipo merasa ada yang berbeda dengan Luna, perempuan itu hanya diam selama dua hari terakhir, tidak pernah mengatakan hal-hal cerewet seperti sebelumnya. Dipo tidak tau apa yang terjadi, dia merasa ada yang tidak beres dengan sikap Luna. "Di mana gelang kamu?" tanya Dipo saat melihat pergelangan tangan istrinya kosong. Gelang yang Dipo belikan untuk Luna tidak ada disana. Luna tidak menyangka Dipo akan sadar soal gelang itu, untuk sesaat, dia tidak tau bagaimana dia harus menjawab. "Ah, itu, aku simpen. Takut ilang soalnya." Luna menjawab dengan gugup. Kening Dipo berkerut, menatap Luna yang sedang mencoba menyembunyikan kegugupannya. Setelah itu Dipo menghela nafas dan mengangguk, tidak bertanya lebih dalam lagi. Bahkan jika gelang itu hilang, itu bukan berarti dia tidak bisa membelin

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN