BAB 21 TETAP SAHABAT

1441 Kata

Di jam istirahat makan siang Amanda menelpon Ardi, kebetulan Mona juga sedang mampir di kantor adiknya. "Apa aku bisa minta tolong untuk jemput si kembar?" tanya Amanda dari seberang telepon yang samar-samar juga bisa ikut disimak oleh mantan kakak iparnya. "Aku masih di sekolah baru Sisi untuk mengurus beberapa datanya. Aku takut tidak akan sempat." "Ya, jam berapa anak-anak pulang?" "Jemput mereka sebelum jam dua siang." "Baiklah, kau jangan cemas." "Terima kasih, aku sudah di tunggu kepala sekolahnya." Amanda buru-buru menutup teleponnya begitu Ardi sudah setuju. "Apa itu Amanda?" Mona pura-pura bertanya pada Ardi yang baru meletakkan kembali ponselnya ke atas meja. "Ya." Ardi menatap Mona sekilas untuk menghindari kritik dari kakak perempuannya yang ia tahu tidak akan pernah men

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN