Part 23

3028 Kata

Kantin Kralligimiz sangat luas. Selama bekerja di Kralligimiz, Halwa sangat senang dengan jam istirahat yang ia lewatkan disana. Bukan hanya karena makanannya yang enak dan tempatnya yang nyaman, namun juga karena dia bisa bergaul dengan orang lain disana. Awal-awal bekerja di Kralligimiz, Halwa sebenarnya minder. Bukan hanya karena penampilannya yang terkesan kaku. Namun juga karena ia tahu kalau orang-orang yang bekerja di Kralligimiz bukanlah orang-orang biasa. Teman-teman seangkatan dengannya saja bisa dikatakan termasuk orang-orang kalangan menengah ke atas. Saat dirinya datang dan pergi dengan menggunakan kendaraan umum, mereka datang dan pergi menggunakan mobil. Sekalipun menggunakan kendaraan roda dua, kendaraan yang mereka gunakan kendaraan yang murah seperti yang beredar di pas

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN