Bab 18. Rencana Stella

1462 Kata

“Papa kalau masih laper minta masakin sama Mbak yang lain aja.” Kenzi ikut menjawab pertanyaan papanya. “Nah, Tuan Ilham yang dibilang tuan Kenzi itu betul. Karena tuan Kenzi sudah selesai sarapan, saya mau antar dulu ke sekoah ya, Tuan.” Sebelum berangkat ke sekolah, Kenzi mencium tangan papanya dulu baru kemudian bersama Indira dia pergi ke sekolah diantar supir. Ilham berdecak kesal. Dia habiskan pancake buatan Indira lalu dia pergi ke kantor. Tiba di kantor, Ilham sudah disibukkan dengan pekerjaannya. Sementara ini, Ilham lupa dengan rasa laparnya sampai pada jam 10 pagi dia mengirim pesan pada Indira. Ilham : Dira, buatkan saya makan siang lalu antarkan ke kantor sebagai hukuman karena tadi pagi kamu sudah mengerjai saya! Indira : Maaf, Tuan, saya tidak sempat masak makan sian

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN