Yang Paling Mengerti Jillian

1148 Kata

Kenzo mengusap wajahnya kasar, amarah dan kecewa bergemuruh di dalam dadanya karena baru saja ayahnya Bima mengatakan bahwa rencana bisnis mereka yang telah melalui diskusi panjang harus dibatalkan bukan karena kasus yang tengah menimpanya tapi karena Kenzo baru saja akan membentuk perusahaan baru yang dirintisnya dari nol. Dengan kata lain bila Kenzo menginginkan kerja sama dengan ayahnya Bima, Kenzo harus memiliki perusahaan yang sudah terbentuk dan berjalan selama lima tahun dengan minimal opini laporan keuangan Wajar Dengan Pengecualian yang telah diaudit oleh Akuntan Publik. Padahal kerja sama dengan ayahnya Bima adalah satu-satunya yang ia andalkan untuk mencari nafkah setelah bercerai dan mengembalikan GZ Corp kepada Jillian. Semakin mendekati perceraiannya dengan Jillian—Kenzo

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN