Nostalgia ke Kampus

1205 Kata

Angga sudah berpakaian rapi untuk bekerja hari ini. Dia duduk di meja makan, sarapan sudah disiapkan oleh Esti seperti biasa. "Kemarin pulang jam berapa, Tuan?" tanya Esti, hanya penasaran aja. "Pulang jam 21 dari kantor, sampe apartemen jam 22 kayaknya deh. Aku enggak cek jam, langsung tidur abis mandi. Kamu kayaknya seneng banget pasti ada sesuatu deh." Angga sudah menyiapkan amplop gaji pertama Esti di sakunya. Dia belum tahu jika Esti sudah mendapat surat cerai dari Bastian. "Oh, malem banget ya? Emang kerjaannya banyak banget ya, Tuan? Aku kayaknya biasa aja deh, emang keliatan beda dari biasanya, Tuan?" Esti sampai memperhatikan pakaian dan penampilannya hari ini yang terlihat sama saja seperti biasanya. "Tumben perhatian sama aku? Pasti ada maunya ya?" Angga sengaja dan terus

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN