TWY Part 37a

1530 Kata

Rania baru saja selesai mengajak Jesse makan siang dan saat ini anaknya tengah tidur di kamarnya. Suasana rumah masih sepi karena Dirga masih di rawat di rumah sakit dan ini adalah hari ke tiga. Kemungkinan besok ayah mertuanya sudah izinkan untuk pulang ke rumah. Ketukan pintu kamar membuat Rania mengurungkan niat masuk ke kamar mandi. Ia lantas berjalan ke arah pintu lalu perlahan membukanya. “Ada apa Bi?” tanya Rania pada Bi Sumi. “Non Rania, ada tamu,” jawab Bi Sumi yang tengah berdiri depan pintu kamar. “Siapa Bi?” Bi Sumi nampak gelisah, bahkan ia tidak berani menatap wajah majikannya. “Itu Non, tamunya ….” Rania menatap asisten rumah tangganya curiga. “Bi siapa tamunya? Kok Bi Sumi gelisah begitu?” “Anu Non, tamunya itu mantan istrinya Den Derren, Bu Maya,” jawab Bi Sumi taku

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN