29.

1702 Kata

Terlalu banyak kejutan dari masa lalunya saat ini, sehingga dia tidak tau mana yang harusnya lebih dulu di fikirkannya. Dia bahkan tidak mengingat sedikitpun. "Sekarang aku sudah memiliki semuanya, Raya. Uang, aset dan kehormatan, tapi aku tidak bahagia , Raya. Aku lebih memilih tinggal di rumah reot, bekerja sebagai penambang pasir dan kau menungguku di rumah seharian sambil mengeluh lapar, aku lebih menginginkan masa-masa itu dari pada masa dimana aku mencintaimu, benar-benar menikahimu, tapi tak mendapatkan apa pun selain tubuhmu, Raya." Fajar menggigit bibirnya sendiri. Dia terlalu lelah bersikap sok kuat di depan istrinya itu. Lima tahun sudah terbuang percuma untuk merindukan wanita keras kepala di depannya. Raya tidak tau harus menjawab apa, matanya beralih pada matahari yang bers

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN