Bab 35

1050 Kata

“Kali ini aku akan berhasil melenyapkan kamu, Diva. Selamat tinggal Diva. “ Ujar seorang yang berhasil mencampur racun pada makanan yang disajikan untuk Arsen dan Diva. Dengan raut wajah yang terlihat begitu sangat senang, Diva langsung bersiap untuk menyantap makanan tersebut, Namun langsung ditahan oleh Arsen. “ Kenapa? "Tanya pada Diva dengan bingungnya. “ Aku merasa ada yang tidak beres. Mungkin Linda masih belum pergi dari perusahaan ini, dan aku takut dia membuat ulah. Aku ambil makanan yang baru ya. "Ujar Arsen yang memilih untuk berhati-hati, karena tiba-tiba saja Arsen memiliki firasat buruk, dan itu meragukan makanan yang dibawa oleh bawahannya tadi. “Linda kan udah pergi, jadi tidak Mungkin dia balik lagi, “ kata Diva, Seraya mengangkat tangannya untuk kembali mengambil ma

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN