76. Ekstra Part – Kenzo (3)

1803 Kata

Hari ini Kenzo berada di hotel bintang lima yang dipenuhi para profesional medis dari berbagai rumah sakit besar. Seminar Nasional Kesehatan Anak dan Penyakit Dalam ini digelar dua hari penuh, menghadirkan nama-nama besar dalam dunia kedokteran. Kenzo mengenakan jas putih dengan name tag, “dr. Kenzo Adinata, Sp.A”, berjalan tenang menyusuri lobi menuju ballroom utama. Sesi hari pertama berfokus pada pengembangan terapi inovatif untuk pasien pediatri. Kenzo menikmati diskusi itu, mencatat banyak hal, meski sesekali dia teringat pada pesan Callista semalam yang belum sempat dia balas. Sebuah pesan singkat yang hanya berisi, “Aku kangen.” Namun sebelum dia sempat membuka ponsel, suara lembut dari belakangnya membuatnya menoleh. Matanya memicing melihat orang yang memanggilnya. “Kenzo?” Di

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN