Rencana Rafa

1256 Kata

Setelah pertemuannya dengan Bella, Rafa tampak semakin fokus dengan rencananya. Pria pemilik hidung mancung itu juga terkadang terlihat sedang merenung. Dino, asistennya sering mendapati CEO-nya tersebut terlihat melamun. Namun, pria berkacamata itu hanya bisa menebak-nebak apa yang telah sedang dipikirkan oleh sang atasan. “Kita eksekusi sekarang,” pinta Rafa dengan tiba-tiba. “Baik, Pak,” jawab Dino. Pria berkacamata itu langsung terlihat menghubungi seseorang setelah dirinya kembali ke ruangannya. Ada satu nama yang beberapa hari belakangan ini selalu berkomunikasi dengannya melalui telepon secara intens. Setelah mengatakan itu, tampak Rafa seperti sedang mengetikkan sesuatu di ponselnya. Pria tampan itu ingin rencananya kali ini benar-benar berjalan sesuai dengan yang diinginkann

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN