67. Pity

1049 Kata

Syena yang tengah menyetir menatap aneh seorang satpam yang membukakan pintu gerbang rumahnya saat kini ia dan sang mami telah sampai di depan rumah. "Makasih ya," mami menurunkan kaca mobil dan menyapa satpam tersebut. "Iya bu, selamat ya bu udah bisa pulang ke rumah," ujar satpam itu ramah pada mami Syena. Mami tersenyum, "saya masuk ya." "Silahkan bu, mbak." Syena pun ikut tersenyum dan masuk ke area pekarangan rumah. "Mi, sejak kapan kita punya satpam begitu? Bukannya cukup Pak Imam aja ya?" tanya Syena saat dirinya dan mami turun dari mobil dan sekaligus membawa beberapa barang untuk dibawa masuk. Ini baru pertama kalinya Syena melihat satpam yang tadi membukakan pagar, setahunya di rumah ini hanya ada seorang ART perempuan dan seorang lagi bernama Pak Imam untuk bersih-bers

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN