"Ada apa kamu ingin bertemu dengan ku?" Monika menelpon Toni, dan perempuan itu mengajaknya ketemuan. Dan di sini lah mereka berada. Di luxury resto yang menyajikan berbagai makanan mewah dan juga pemandangan yang indah, yang berbeda dengan restoran yang lainnya. Luxury itu selain memiliki hotel dan juga restoran. Mereka juga membuat taman hutan buatan dengan pepohonan yang tinggi selebar lima hektar. Kemudian air terjun buatan yang lengkap dengan asap buatan yang akan timbul ketika air terjuan buatan itu hilang. Jadi konsepnya air terjun itu bisa habis dan datang lagi. Nah, ketika habis atau lubang dari air terjun itu menutup, maka asap akan datang. Asap ini alami dan aman untuk kesehatan. Atau bahkan bisa sangat bagus untuk kesehatan siapa pun yang menghirup nya. "Aku mau minta tolong

