17

2253 Words

"Kakak mau tau banget atau mau tau aja?" Falisha menggoda Syaquilla. Syaquilla kembali menepuk lengan Falisha. Falisha terkekeh. "Apa Kakak ingat, saat Akara masuk Universitas kedokteran?" Falisha menerawang. Kala itu Akara berusia enam belas tahun. Dan dia sudah lulus sekolah menengah atas karena di tingkat SMP dan SMA Akara mengikuti program akselerasi. Sementara di waktu yang sama, Falisha baru saja naik ke kelas dua SMA. "Waktu itu Akara bilang ada seminar yang diadakan di kampusnya. Pengisi seminar adalah seorang dokter muda lulusan luar negeri." Tanpa sadar Falisha membaringkan diri di atas tempat tidur dengan kepala berbantalkan paha Syaquilla. "Waktu itu, Fali diam-diam datang ke kampus Akara. Fali penasaran seperti apa dunia perkuliahan. Saat itu Fali gak ngerti apa-apa. Dan keti

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD