Part 34 - Lugu

1147 Words

Wajah Lydia bersemu merah karena kecupan Jin di keningnya barusan. Ini kali pertama seorang laki-laki menciumnya tanpa ijin ataupun persiapan. Seolah-olah dia tahu kalau Lydia tak akan menolaknya. "Percaya diri banget sih?" gumam Lydia dalam hati, sekalipun dia memang tak akan menolak kecupan Jin seandainya cowok itu memintanya terlebih dahulu. Lydia pun mengikuti langkah Jin dari belakang dengan muka yang masih merona merah dan terasa panas terbakar. Sebelum datang kesini, Lydia memang menolak mentah-mentah rencana Papa dan Mamanya untuk mengenalkan Lydia dengan anak sahabat kecil Papanya. Lydia cantik dan dia menyadari itu sepenuhnya. Bukan hanya satu atau dua orang cowok yang mencoba menarik perhatian dan mendekatinya. Bagi Lydia, buat apa kedua orang tuanya harus bersusah-susah menc

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD