Kejahatan

1485 Words

Putri mengambil sebuah bungkusan koran dari dalam tasnya. Ia sudah tersenyum senyum sendiri membayangkan Kris akan bahagia menerima hadiah yang dia beri. Putri yakin, Kris tidak mungkin tidak tertarik dengan dirinya. Bagi Putri, dia adalah santri paling cantik. "Ali, Li Aliiii woyyy!!" teriak Kris yang membuat Putri mengalihkan tatapannya. Ia memandang kearah Kris yang sedang mengganggu Ali menulis. "Li, gue kangen sama pacar. Gue harus gimana woy?" tanya Kris keras. Putri tersenyum sinis. Cowok incarannya sudah punya pacar. "Gue sayang bangat, cinta banget. Kapan LDR ini berakhir?" tanya Kris mendramatisir. "Alay!" ketus Ali yang merasa terganggu. Hari ini Kris merasa double gabut. Ian dan Iko yang biasa jadi korban kejahilannya tidak masuk kelas karena ada lomba Qiro'ah. Sebenarnya i

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD