Bab 30

1775 Words

Tidak lama setelah Laras menemukan sebuah foto yang terselip di dalam tas kerja Adrian, suara langkah kaki terdengar dari arah pintu. Jantung Laras langsung berdegup kencang. Dengan gerakan refleks, ia buru-buru menyelipkan foto itu ke dalam saku kecil tas suaminya, berharap tidak ada yang menyadari. “Kenapa belum mandi?” suara Adrian terdengar tenang namun dalam, seraya tangannya meraih tas kerja itu dari belakang tubuh Laras. “I—iya, Mas… ini mau mandi kok. Tadi… lupa ambil baju dalam,” jawab Laras terbata-bata, suaranya bergetar tak wajar. Jantungnya hampir melorot, seolah baru saja melakukan kesalahan fatal yang bisa terbongkar kapan saja. Ia menunduk, menghindari tatapan Adrian, lalu cepat-cepat menjauh menuju lemari besar di sudut ruangan. Tangannya meraih beberapa keperluan, tap

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD