Z-56

1700 Words

"Tidak ada satu orang waras pun di dunia ini, yang tidak memiliki ketakutan pada apapun." "Jadi, maksudmu, kamu mendukungku untuk memeriksa, apakah yang ada di ruang bawah tanah adalah zombie atau manusia?" Marie masih tidak percaya meskipun sudah mendengar langsung dari mulut Annie. Annie mengangguk. Gadis muda itu meraih busur panahnya sembari menatap Marie lekat, "Setelah memastikannya, kamu setuju pergi denganku untuk menyusul John bukan? Aku tidak akan membuang waktu untuk tetap di sini dan membiarkan kakakku dalam bahaya." Sorot matanya terlihat serius. Nada suaranya terdengar begitu yakin, seolah tekadnya untuk menyusul John sudah sangat bulat. Marie mengangguk sepakat, "Tentu saja." Annie tersenyum tipis, "Kalau begitu, kalian sudah siap?" Ia menoleh dan menatap para anggotanya

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD