Bab 24

1745 Words

Aisha menghela nafas berkali-kali ketika Larasati kembali menggelengkan kepalanya menolak memakan bubur ayam yang tadi dibeli Asisten Rumah Tangga yang disewa Bayu semenjak dirinya pergi, Aisha hampir menangis andai ucapan Bayu agar dirinya menjadi anak yang tabah tidak terngiang di kepalanya. "Mom, ayolah makan dulu... sudah 2 hari ini Mommy tidak mau makan, kasihankan dedek Oceannya" bujuk Aisha sekali lagi, bukannya melihat Larasati menggerakkan tangannya untuk menyentuh bubur itu yang ada Larasati kian tenggelam dalam kesedihannya. "Mommy kangen ya sama Daddy?" pancing Aisha, Larasati hanya diam sambil memandang wajah Aisha. Di sudut hatinya ia ingin berkata iya tapi gengsi dan ego membuatnya menggelengkan kepala. "Oke begini saja, lebih baik kita jalan-jalan ke mall atau kemanapun

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD