BAB 26: KESEPAKATAN

1509 Words

Megi menarik Gary ke sebuah tempat duduk yang tak jauh dari butik berada. Tempat yang biasa para pengunjung gunakan untuk beristirahant sejenak atau mengisi ulang daya ponsel mereka. “Umur gue baru 23 tahun. Gue juga masih kepingin nikmati waktu lajang gue. So, gue ga keberatan kalau tiap kita jalan, lo ngegandeng gue kayak gini. Truk aja gandengan kan? Masa kita ngga!” Gary malah terkekeh, meski tak menanggapi lebih lanjut. “Tapi, Ger....” “Kenapa?” “Tolong jangan suruh gue ngelupain lo.” Gary terdiam, pandangannya merendah, menatap kedua ujung sepatunya sendiri. “Ga ada cowok yang memperlakukan gue sebaik lo, Ger. Jadi, mau gimanapun keadaan lo, gue rasa... gue ga akan bisa menghindar dari jatuh cinta sama lo.” Gary masih bisu. 24 jam kemarin ia berpikir keras. Ia pun tak

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD