Episode 107 : Arifin dan Nadya

2077 Words

Setelah menjalani perjalanan sekitar tiga jam lamanya bahkan mereka sampai ketiduran, akhirnya mereka sampai di sebuah kawasan puncak. Di sebuah pedesaan kecil yang di sekitarnya dihiasi perkebunan teh dan sayuran. Mereka berhenti di depan sebuah rumah sederhana bercat putih. Rumah bergaya joglo yang di teras rumahnya dihiasi banyak pot plastik berwarna hitam, berisi aneka tanaman. Di sisi kanan merupakan tanaman strawberi yang sudah dihiasi beberapa buah berwarna hijau. Di bagian teras depan berisi seledri dan daun bawang yang tampak sangat subur. Sedangkan di sisi kiri berisi tanaman cabai rawit yang sebagiannya sudah siap dipanen lantaran cabai-cabai yang menghiasi sudah berwarna merah merona. Ketika Fina dan Rafael dibuat takjub dengan semua keasrian itu, tidak dengan Nanay. Hati gadi

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD