Bab 11 Meyakinkan

1571 Words

Wira. Itu memang dia. Elang seperti tertarik kembali ke masa lalu. Senyum itu… cara dia berdiri… intonasi suaranya yang halus tapi mantap… Ya. Dia memang pria itu, yang Elang kenal di Bali. Wira — si sopir pribadi dari sebuah hotel terbaik di Bali. Pria muda yang selama seminggu penuh dengan kesabaran dan sikap santun, mengantar dan menemani dirinya dan Elenora saat bulan madu. Pria yang tidak banyak bicara, tapi dengan kebaikannya telah mewarnai momen spesial mereka. Pria yang begitu menghormati pekerjaannya, bahkan saat hanya menjadi sopir freelance. Elang merasa tenggorokannya mengering. Ia mengerjap dua kali, lalu menepuk bahu pria muda yang terlihat lebih tampan dan begitu yakin dengan dirinya sendiri. Tapi sorot matanya masih menjadi jendela terbuka akan kebaikan hatinya. Dia

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD