MJ -2-

4763 Words

Matahari dan Bulan Tak pernah bersama Namun langit tahu mereka ada ~Mia Keynadila~ "Nenek, Tasya pulang sekolah!" "Tasya hati-hati jalannya sayang!" Mia berteriak berusaha mengingatkan putri kecilnya yang sangat aktif tersebut, entah terbuat dari apa energi Tasya sampai baru pulang sekolah saja langsung turun dari mobil dan berlari sambil berteriak nyaring membuat rumah yang tadinya sepi jadi ramai hanya dengan suaranya sendiri. Tasya sendiri tak mendengarkan mamanya dan terus berlari memasuki rumah mencari penghuni rumah ini, ia melupakan jika nenek dan paman Reyhan sedang ke rumah sakit untuk melakukan pemeriksaan bulanan kesehatan pamannya. Mia sendiri hanya tersenyum geli sambil geleng-geleng kepala melihat tingkah putrinya, ia mengambil tas Tasya yang ada di mobil dan hendak

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD