Sekotak besar pizza yang dipesan berhasil di habiskan oleh Luna. Dan sekarang Luna sedang menikmati ice cream yang ia beli di supermarket kemarin. "Kak kalau nanti aku tambah gemuk gimana? Sekarang aja usia kandungan aku masih belum begitu besar tapi makanku udah sebanyak ini. Kakak pasti nanti akan malu kalau jalan bareng sama aku," kata Luna memasang ekspresi sedih. "Cuppp..." Bastian mengecup bibir Luna yang belepotan ice cream. "Aku gak akan pernah malu jika bentuk tubuh kamu berubah. Malah aku senang karena bisa menunjukkan kepada orang-orang bahwa kamu sedang hamil anak aku. Jadi kamu gak usah khawatir tentang bentuk tubuh aku yang akan berubah nantinya. Yang penting kamu dan anak kita baik-baik saja," pinta Bastian yang mengecup tangan Luna penuh cinta. Luna pun menyandarka

