153 - Fakta menyakitkan bagi Ayunda.

2523 Words

Hari ini, lagi-lagi Narendra dan Aulia tidak bisa datang menjenguk Inez. Jadi saat ini Inez sendiri, karena Arsa, Dion, dan Lia sudah pergi bekerja. "Mending gue tidur." Inez membaringkan tubuhnya, lalu menutupi sebagian tubuhnya dengan selimut. Mata Inez baru saja terpejam ketika pintu kamar terbuka secara perlahan-lahan. Inez menoleh, tersenyum lebar begitu tahu jika yang datang berkunjung adalah Keysa dan Asyifa. Inez yang awalnya akan tidur mengurungkan niatnya untuk tidur. Inez lalu merubah posisinya menjadi duduk. "Kalian berdua enggak kerja?" "Kerja, kok, tapi emang lagi santai aja, makanya gue sama Keysa menyempatkan waktu buat jenguk lo." "Gue bawain lo makanan." Keysa lalu mengangkat kedua tangannya yang penuh dengan makanan. "Tapi gue baru aja makan banyak makanan." "Ya

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD