114 - Tugas Menghalau

1304 Words

*Tap…! Tiankong, menutup segala aksi yang menurutnya keren, dengan melirik kearah Sang Master. Jelas berharap sedikit perhatian atau mungkin pujian. "Barat dan Timur!" Hanya saja, menyambut lirikan Tiankong, adalah kalimat intruksi selanjutnya dari Sage Agung Serigala Putih. Ia bahkan tak menoleh pada Tiankong. Bertahan mengamati kertas usang. "Hmmmmm…!" *Bammmm…!! Sempat membuat ekspresi kesal, Tuan Muda Pertama Klan Xiao yang paham maksud dari Masternya adalah dua sosok Demonic Beast menyerang dari arah barat dan timur, segera membuat gerak menyentak keras lantai dek Glory Land Warship. *Woooshhhh…!!! Melempar tubuh untuk melompat diatas udara sekali lagi. *Bzzzzzttt…!!! Bersama lompatan, bilah Pedang Penghukum Neraka, kembali berselimut derak aliran Mana Listrik berwarna ungu

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD