70. Gangguan pagi

1658 Words

Semalaman penuh Eci tidak bisa memejamkan matanya lantaran masih memikirkan suaminya. Entah apa yang dilakukan suaminya di kantor, murni bekerja atau hal lain Eci juga tidak tahu. Namun saat dia menghubungi Pak Yanan, Pak Yanan mengatakan kalau Kukuh memang benar datang ke kantor. Dan dari bawah terlihat kalau ruangan teratas lampunya menyala semua, bertanda ada yang menghuninya. Walau begitu Eci masih tidak jenak, istri mana yang jenak kalau suami pergi di hari pertama menikah. Eci pernah melihat dari banyaknya novel yang menceritakan 'Suami pergi di malam pertama karena sibuk nananinu dengan adik iparnya, sahabatnya, orang yang dicintainya atau bahkan kakak iparnya. Sungguh novel yang sangat menyedihkan dan tidak bermoral. Dan kini gara-gara dia membaca novel itu, bayangan Eci soal suami

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD