39. Belum Waktunya

1202 Kata

Abimana dan Amanda baru kembali dari liburan mereka dan pagi ini Amanda memutuskan sarapan di sebuah restoran. Namun, saat selesai sarapan dan hendak pulang, ia dikejutkan dengan penglihatannya, melihat sosok Shakila yang duduk di restoran seberang jalan. Abimana menajamkan penglihatannya. “Mana mungkin? Jika Shaki di sini, dia pasti pulang. Kau pasti salah lihat, Istriku,” ujarnya. Meski mengarah pandangan sesuai tunjukan sang istri, ia tidak yakin yang duduk di balik dinding kaca restoran adalah putri semata wayangnya. Terlebih, melihatnya membawa seorang bayi. Jikapun Shakila berbuat terlalu jauh dengan Arga, tak mungkin sudah melahirkan. Rambut Shakila mulai panjang membuat Abimana tidak begitu yakin. Banyaknya orang yang berlalu lalang juga menghalanginya melihat wajah Shakila deng

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN