Bab 124. Geram Dian

1159 Kata

Wajah Dian merah padam selama Dwi bercerita tentang pertemuannya dengan Ihsan di Johor, dan dia yang terkaget-kaget. Ihsan berpacaran dengan Mia, mantan calon menantunya yang dia bangga-banggakan. Dwi juga bercerita bahwa Ihsan dan Mia yang masih bertemu meskipun mereka berhubungan jarak jauh, Mia di Jakarta dan Ihsan yang di Johor. “Benar apa yang aku pikirkan tentang Belinda,” ujar Dwi bergumam. “Ada bau amis ternyata, dan sangat amis. Aku tidak menyangka Ihsan dan Mia … astaga, anak itu lugu dan penurut, bisa-bisanya Ihsan….” Dwi menggeleng menyesalkan. Dia pun cukup mengenal Mia yang juga bersahabat dekat dengan anaknya. “Ihsan sangat pandai mengecoh, Belinda itu adalah sahabatnya. Jadi … Ihsan dan Mia sudah main gila di hotel yang Sara singgung dulu. Rapi sekali permainan mereka, da

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN