108. Rating Cinta

2344 Kata

Sepertinya ide dadakan Elya benar-benar terealisasikan. Ini semua juga berkat semangat si Bumil yang ingin membuatkan minuman spesial untuk dinner dadakannya bersama sang suami. Walau menu hanya kwetiau goreng, tak masalah. Yang penting 'kan kebersamaannya. Dengan bahan seadanya di dapur dan di kulkas dua pintunya, Elya dapat membuat minuman super segar. Es Kopi s**u dengan menggunakan gula aren cair. Dijamin, menyegarkan dan membuat mata langsung melek seketika. Masih ingat 'kan kegiatan apa yang selanjutnya akan terjadi setelah dinner? Sstttt.. Elya cengar-cengir membayangkan malam panjang nan panas bersama sang suami. "Duhh..enggak sabar, deh!" Wanita hamil itu lantas memandangi perut buncitnya seraya mengusapnya dengan lembut. "Adik pasti juga udah enggak sabar 'kan mau dijengukin

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN