Harus Mendukung

1199 Kata

Ceremonial kelulusan Radhika menjadi momen paling haru sekaligus bahagia bagi Paramitha. Ia menyayangkan suaminya tidak bisa menyaksikan hari bersejarah dalam hidup putra mereka. Radhika lulus dengan IPK tertinggi dan mendapat penghargaan dari kampusnya. Ayara dan Alana juga ada di sana, Nicholas tidak bisa hadir karena harus bertemu klien penting. Sepanjang acara bahkan semenjak datang ke gedung tempat wisuda Radhika berlangsung—tidak ada senyum di wajah Alana. Wajah cantiknya selalu muram karena Alana menyadari hari wisuda Radhika adalah tanda kepergian Radhika keluar Negri sudah sangat dekat. “Alana ... jangan sedih, Dhika pergi demi kamu juga.” Ayara berbisik, sedikit mencondongkan tubuhnya agar keluarga dari wisudawan dan wisudawati yang lain tidak mendengar. Hembusan napas kel

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN