Bab 69

1673 Kata

Pak Gunawan sedikit menaikkan alisnya, tampak terkejut. "Bagaimana caranya?" Jhon menyerahkan sebuah tablet pada Nawa. "Tuan Kana bilang, virus itu bukan sembarang malware biasa. David menggunakan teknik enkripsi ganda, jadi butuh lebih dari sekadar pemecahan sandi biasa. Tapi Kana menciptakan bypass khusus untuk mengakses file yang terlindungi." Nawa menerima tablet itu dan mulai membaca data yang ditampilkan. Wajahnya semakin serius seiring informasi yang terungkap. File itu berisi daftar nama, transaksi rahasia, serta jalur penyelundupan yang digunakan oleh jaringan David. "Dia benar-benar menyebar luas operasinya... dan bukan hanya di Eropa," gumam Nawa sambil mengusap dagunya. "Dia punya koneksi sampai ke Asia dan Timur Tengah." Pak Gunawan mengambil tablet itu dari tangan Nawa da

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN