Air Terjun Pelangi

2180 Kata

Rigel mengarungi derasnya air sungai, memaksakan diri berenang walau dalam keadaan kakinya yang masih terluka, belum juga kering luka di kakinya tapi sekarang sudah basah kembali dalam derasnya aliran sungai di pinggiran hutan pinus. Matahari yang berada tepat lurus di atas kepala, memancarkan terik yang menyengat kulit saat merasakan air sungai ikut memanas. Namun, semua itu tak Rigel hiraukan, karena fokus dan tujuannya saat ini ialah menyelamatkan Joanna yang terseret derasnya arus air sungai. "Jo!" Rigel berteriak, memanggil-manggil nama Joanna. "Joanna!!!" Tapi Joanna seperti ditelan oleh derasnya air sungai, tak lagi terlihat batang hidungnya. Bahkan setelah Rigel mengejar sejauh ini, memaksakan kakinya yang sakit untuk mengarungi derasnya arus air sungai. "Joanna, kamu di mana?"

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN