Chapter 31

1036 Kata

Aku memasuki kelas. Semua orang yang berada diruangan ini menatapku heran, tentu saja. Dengan luka yang terlihat menyakitkan ini pasti mereka bertanya-tanya apa yang telah terjadi. "Mika, apa yang terjadi padamu?" tanya salah satu teman palsuku. Ya, dia hanya ingin berteman karena aku terkenal disosial media. "Hanya kecelakaan kecil," jawabku. Kini wajahnya terlihat sok sedih. Aku begitu muak melihat wajahnya, kenapa ia tidak mengikuti casting untuk film or something like that. Ia mengeluarkan ponselnya. Sudah ketebak, ia pasti ingin berfoto denganku dan menulis caption yang seolah-olah care padaku. "Bisakah kita mengambil foto?" pintanya. See? Aku sudah tahu apa yang akan ia lakukan. Sesudah ia mendapatkan foto lukaku bersamanya, ia akan pergi seolah tidak terjadi apa-apa padaku.

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN