"Ka … Kalian! Kenapa bisa ada kalian di … Sini?" Tanya Mahesa sambil melihat ke arah atas pohon, lalu memutar matanya ke arah kedua orang yang ada di depannya. Mendengar itu, Adhisti langsung tertawa kecil melihat ekspresi terkejut dari Mahesa. "Hehehehe … Kamu terkejut melihat kami berdua bisa di sini, Mahesa? Lalu … Sedang apa kamu di sini bersama … Wanita cantik di tengah kolam dengan pemandangan seindah ini?" Tanya Adhisti sambil menggoda Mahesa. "Aku! Aku di sini … Sedang … Apa yang kamu katakan Adhis! Aku dan dia … Tidak seperti yang kalian pikirkan!" Ucap Mahesa dengan gugup dan takut jika keduanya salah faham terhadap dirinya. Sehingga, Mahesa langsung menatap ke arah Aryasetya yang lebih menakutkan daripada Adhisti. "Arya! Kamu … Kamu jangan salah faham dulu! Aku da

